Jakarta. (MedOl-OSIS-smpkaa): Dalam pergaulan sehari-hari, perbedaan karakter dan tabiat
antar teman terlihat jelas. Ada yang bergaul dengan teman yang punya sifat
baik. Tak jarang bergaul dengan teman yang memiliki sifat buruk. Oleh
karena itu, perlu dipahami cara menghindari pengaruh negatif dari teman yang
mempunyai sifat buruk.
Blog khusus untuk anak-anak kreatif yang digawangi oleh tim Organisasi Siswa Intra Sekolah SMPK Anugerah Abadi
Selasa, 22 Desember 2015
Jumat, 11 Desember 2015
PROGRAM BEASISWA UNTUK PELAJAR Terbaik DARI "Baccalaureate Diploma"
JAKARTA.(MedOl-osissmpkaa) - Kesempatan emas bagi para pelajar Indonesia yang merasa mampu dan berbakat untuk mendapatkan beasiswa dari "Baccaulaureate Diploma". yang diterima sebagai penemrima biasiswa akan belajar di Australia. beasiswa ini ditawarkan oleh Australian
Independent School untuk siswa SMA / sederajat untuk menempuh studi "International Baccalaureate Diploma" atau IB.Skema beasiswa yang ditawarkan itu meliputi biaya sekolah, biaya ujian diploma IB, serta biaya pembangunan sekolah. Program beasiswa ini berlangsung selama tiga tahun dan akan dimulai pada April 2016 mendatang dan berakhir pada Desember 2018.
Sabtu, 05 Desember 2015
Artikel Pendidikan Karakter
Pendidikan Karakter Anak - Karakter
merupakan etika yang berkaitan dengan tingkah laku dan sikap seseorang.
Artikel pendidikan karakter menjadi sangat penting dalam upaya untuk
memberikan pengertian pada anak maupun orang tua. Proses pengembangan
pendidikan karakter harus dimulai sejak dini agar anak dapat memiliki
landasan yang kuat mengenai apa yang seharusnya dilakukan dan apa yang
tidak seharusnya dilakukan. Pendidikan karakter pada anak yang efektif
adalah pada saat anak berumur 5-11 tahun. Masa ini menjadi masa keemasan
bagi anak dalam mengembangkan karakter pribadinya. Oleh karena itu,
orang tua dan guru harus memanfaatkan waktu ini untuk menanamkan
karakter-karakter baik pada anak.
Langganan:
Komentar (Atom)